Cari Blog Ini

Rabu, 03 Mei 2017

Korelasi antara Kerja Keras dan Keberuntungan


Sambil mempelajari beberapa juknis di ruang komputer aku mendengar obrolan pimpinan dengan beberapa rekannya di ruang tunggu. Bahasan mereka adalah tentang kerja keras, penghasilan, dan keberuntungan.
Katanya banyak orang yang kerja keras, banting tulang tapi hasil yang didapat tidak memuaskan bahkan nihil. Seperti teman-teman yang menangani proyek-proyek. Terkadang waktu dan tenaga sudah habis dikerahkan, tapi hasilnya sangat lama baru keluar, padahal punya keluarga yang harus ditanggung, harus diberi makan.

Kalau memang sudah rejeki, walau kita ga berada di tempat kerja, tapi ada saja. ah, sampai disini saja ya tulisannya hehee

Tidak ada komentar:

Posting Komentar